Rabu, 10 Maret 2010
1. Bersikaplah terbuka.
Keterbukaan tidak saja akan membuat sahabat Anda lebih mengenal Anda, tapi Anda juga akan lebih mengenal diri sendiri.
2. Ciptakanlah keseimbangan antara memberi dan menerima.
Anda tidak ukup hanya berperan sebagai pemberi tanpa menerima atau hanya sebagai penerima tanpa memeberi. hal ini menyagkut aspek yang luas, termsuk berbagi kegembiraan dan kesedihan.
3. Terimalah sahabat anda sebagaimana adanya.
Jadilah sahabatnya tanpa menuntutnya berubah sebagai keinginan Anda.
4. Bila sahabat anda mempunyai sifat atau kebiasaan yang umumya tidak disukai orang lain dan bisa menghambat pergaulannya, ingatkanlah dia pada waktu yang tepat.
5. Bermurahhatilah.
Ulurkanlah tangan ketika dia memerlukan bantuan, hiburlah ketika dia sedang sedih, dengarkanlah ketiak dia mencurahkan isi hatinya, temanilah ketiak dia mengalami masa- masa sulit, dorongnlah semangatnya.
6. Berilah perhatian.
meskipun dia tampak tidak membutuhkannya, namun dia akan senang menerimanya.
7. Bersikaplah penuh toleransi.
tidak ada masalah bila anda berbeda dengan sahabat anda, baik agama, suku, prinsip atau kebiasaan. semua itu bisa memperkaya suatau persahabatan bila kedua belah pihak mau saling menghargai.
8. Hargailah sahabat anda sebagai seorang pribadi yang punya harga diri.
meskipun hubungan sudah sangat akrab, dia masih bisa tersinggung denagn sikap dan ucapan anda.
9. Hormatilah privasi sahabat anda.
bila dia menceritakan suatu rahasia, jangan membocorkannya karena itu berartimenghianati kepercayaanya.
10.Bila terjadi konflik, selesaikanlah segera.
mulailah mengaambil inisiatif untuk menyelesaikannya.
Subscribe to:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar